" Mari kita membaca kawan dan membuat dunia penuh cerita pendek " (semangatlah membaca dan budidayakan membaca di indonesia) :D
1 Bunga Yang Layu (Part 1) Cerpen Karangan: M. Fauzan Delfani Lolos moderasi pada: 16 May 2016 Aku menangis sejadi-jadinya melihat belahan hatiku terbaring lemas di rumah sakit. Dia tidak pernah menceritakan penyakitnya itu kepadaku. Aku marah sekaligus tak tega melihatnya. Sore menjelang malam, hanya ada aku dan dia. “Stadium 4! Kanker otak! Kenapa kau tidak bilang semuanya dari awal?” aku menangis seperti anak kecil yang masih cengeng. Matanya sayup, tapi dia bisa tersenyum sedikit, “Maaf, sayang. Aku tidak ingin kau mengkhawatirkanku.” Ku pegang tangannya yang dingin itu, lalu ku tempelkan ke pipiku yang penuh dengan air mata, “Berjanjilah denganku, mulai sekarang kau harus jujur.” “Iya. Maafkan aku ya sayang.” Tangannya yang ku pegang perlahan-lahan menghapus air mataku. Besoknya, sehabis pulang sekolah aku segera mungkin menuju kekasihku yang tak berdaya. Ku lihat dia menatap indahnya alam lewat kaca jendela, namun sayang tidak bisa merasakan indahnya ala...

Comments
Post a Comment